Daftar Isi

Sewa Lighting Studio Jogja

Vendor Profesional – Sewa Lighting Studio Jogja

Evio.id – Sewa Lighting Studio Jogja Terbaik dan Lengkap

Tentunya hampir semua orang saat ini sudah begitu familiar dengan lighting. Alat yang satu ini merupakan salah satu peralatan andalan yang biasa untuk event atau acara tertentu.

Karena fungsi lighting ini dangat beragam, tentu fungsi utamanya untuk memberikan pencahayaan yang maksimal untuk event Anda, sehingga acara berjalan lancar seperti yang Anda harapkan. Selain itu, lighting ini juga berfungsi untuk memaksimalkan hasil dari dokumentasi event Anda.

Karena cahaya yang maksimal dan sempurna tentunya sangat berpengaruh dari lighting yang Anda gunakan. Hasil dokumentasi foto maupun hasil dokumentasi video yang bersih dan jernih juga terpengaruh dari lightingnya. Oleh sebab itu lighting saat ini begitu utama dalam suatu acara.

Jasa Dokumentasi Video Jogja Terbaik !

Ada banyak jenis dan macam – macam lighting yang bisa Anda jadikan pilihan pelengkap event atau acara Anda. Jenis dan macam – macam lighting ini tentu saja memiliki fitur atau kelebihan yang beragam dan berbeda – beda, hal ini tentunya membuat Anda bisa memilih mana yang Anda lebih butuhkan dalam event Anda.

Apa saja jenis dan macam – macam lighting ?

  1. Oktagon Softbox

Lighting ini memiliki fungsi untuk merefleksikan cahaya dari lampu flash sehingga lebih merata dan tidak ada hotspot cahaya. Selain itu, lighting Oktagon Softbox juga menghasilkan efek bayangan yang lembut.

Hasil akan lebih baik dan sempurna jika Anda menggunakan Oktagon Softbox yang memiliki ukuran minimal mendekati subjek/objek.

  1. Standar Reflektor

Biasanya setiap Anda membeli lampu flash studio akan dilengkapi dengan standar reflector yang menghasilkan cahaya yang sangat kuat.

Namun kekurangannya adalah dengan adanya sudut pancaran terbatas.

  1. Snoot

Ligting snoot biasanya orang menggunakan untuk mengarahkan pencahayaan ke bagian tertentu saja agar mendapatkan efek spot.

Lighting ini biasanya banyak menggunakan dalam posisi atas dan bawah objek untuk menyinari objek tersebut, sehingga objek terpisah dengan latar belakang.

  1. Payung Studio

Lighting dengan jenis payung studio ini bisa Anda gunakan untuk menghasilkan efek bayangan yang lebih halus serta menghasilkan pancaran cahaya yang lebih luas jika di bandingkan dengan standar reflector.

Alat ini sangat efektif digunakan untuk pemotretan atau dokumentasi foto dan video yang membutuhkan cakupan area cahaya yang luas, namun dibanding dengan standar reflector pancaran cahaya dari payung ini lebih sulit di arahkan.

  1. Triger

Alat ini biasanya terpasang pada kamera agar lampu studio bisa menyala saat tombol rana kamera ditekan, pemasangan alat ini bertujuan agar fotografer dapat leluasa bergerak tanpa gangguan oleh kabel sinkronisasi yang terpasang pada kamera.

Antara beberapa jenis lighting tersebut, berikut ini adalah equipment lighting yang sering digunakan dalam event :

Harga Sewa Lighting Studio Jogja 2021 Terbaru Update

  • PAR LED 54×3 W 1 hari 200.000

  • Moving Beam 230 W 1 hari 500.000

  • Beam 280 W 1 hari 600.000

  • Moving Beam 350/380 W 1 hari 750.000

  • Minibrute 4 cell 200 W 1 hari 350.000

  • Fresnel LED 54×3 W 1 hari 300.000

  • Fresnel LED COB 200 W 1 hari 400.000

  • Follow spot 1 hari 500.000

  • Smoke machine/gun smoke 1 hari 300.000

  • Haze machine 1 hari 300.000

Tertarik sewa lighting studio jogja di evio.id ?

Hubungi admin kami +62877-3977-9127

Atau Anda bisa datang langsung ke kantor kami

Jl. Palagan Tentara Pelajar, Gg. Karya Utama No.22, Yogyakarta